Langsung ke konten utama

Postingan

Era New Normal Bersama Yang Cantik-Cantik

Era New Normal Bersama Yang Cantik-Cantik "Beberapa pasar menjadi contoh adaptasi new normal. Sistem pembukaan kios dipasar dengan bergiliran, akan diberlakukan di Jakarta. Upaya jaga jarak di Salatiga, diberlakukan sejak beberapa minggu yang lalu." Di televisi, terdengar suara Juru bicara Tim Komunikasi Publik Gugus Tugas Percepatan Penanganan Covid-19 dr. Reisa Broto Asmoro mengungkapkan Menteri Perdagangan telah menerbitkan Surat Edaran Nomor 12 Tahun 2020 tentang Pasar yang Beradaptasi dengan Kebiasaan Baru alias New Normal. Aku dan ibu yang sedang bersiap untuk shalat jamaah di ruang tengah saling berpandang-pandangan.  "Owalah, yo pinter pemerintah yo, diwenehi sing ayu-ayu ben do ora geger," komentar ibuku. Masyarakat diberi yang cantik-cantik biar tidak ribut.  "Iya, bu. Lha wong kita yang perempuan saja lihat yang cantik, terpesona. Apalagi yang laki-laki." Sejak PSBB dilonggarkan dan New Normal mulai dilakukan, orang yang terkena po...

Tips Menulis Memoir (9)

Tips Menulis Memoir (9) Baca juga: Tips Menulis Memoir (1) Tips Menulis Memoir (2) Tips Menulis Memoir (3) Tips Menulis Memoir (4) Tips Menulis Memoir (5) Tips Menulis Memoir (6) Tips Menulis Memoir (7) Tips Menulis Memoir (8) Memoir bukanlah cerita lengkap kehidupan seseorang. Dia hanya satu bagian, sebuah potongan yang mengemuka karena berbeda dari kebanyakan kehidupan orang-orang. Memoir bukan cerita dari lahir sampai mati. Tapi mungkin hanya beberapa bulan dari kehidupan, tapi kebanyakan orang tidak mengalaminya. Baca banyak memoir bagus, pelajari bagaimana itu ditulis, apa fokusnya dst. Sebuah memoir bagus mirip fiksi, harus beda, menarik, ditulis dengan baik, karakternya kuat dan plotnya menarik.  Berikut beberapa tips menulis memoir: 1. Temukan ceritamu Bagian yang menarik dari memoir adalah peristiwanya, bukan orangnya. hanya selebriti yang menarik jika orangnya yang diceritakan. Kalau orang kebanyakan seperti kita, cerita apa yang bisa memikat orang l...

WEBINAR: WRITERPRENEURSHIP DI ERA NEW NORMAL

WEBINAR: WRITERPRENEURSHIP DI ERA NEW NORMAL Writerpreneurship Di Era New Normal bersama Dian Nafi JUNE 29, 2020 19.00 - 21.00 WIB Tiket 150.000 Gramedia Academy WEBINAR bersama DIAN NAFI Pandemi Covid-19 di Indonesia telah berlangsung beberapa  bulan, grafiknya bukan menurun namun  semakin meningkat.  Berbagai upaya telah dilakukan yaitu pembatasan-pembatasan di berbagai hal, di antaranya social distancing dengan stay at home dan lain sebagainya. Sayangnya masalah lain pun muncul, kebosanan, ekonomi, dll. Atas hal tersebut, mau tidak mau kita harus berdamai dengan keadaan, tetap bersikap  positif, dan produktif.  Salah satunya dengan  mengasah diri menjadi penulis . Banyak hal bisa kita tuliskan, apalagi saat seperti ini. Selain sebagai bentuk amal jariyah, juga bisa menghasilkan  tambahan pemasukan. Materi: Peluang apa saja dalam  writerpreneurship Tiga (3) Profitable Path Tips writerpreneurship Webinar akan diampu...

Riset Etnografi Zoominar Leiden

Riset Etnografi Zoominar Leiden riset etnografi proposal awal: mass media & korupsi. stlh baca ratusan referensi selama 8 bulan, ternyata pembimbing kedua meminta wija utk ubah judul jadi etnografi newsroom 2 media kompas&SM apa yg tjd pd media massa ktk tjd perubahan rezim SM tdk apple to apple dg kompas akhirnya diubah jd etnografi kompas saja. utk menentukan topik penelitian lewat proses stlh hasil diskusi, pemikiran dan terjun ke lapangan awal: diskursus dan perdebatan reog ponorogo mnrt islam. utk etnografi, pertimbangannya adl bisa gak akses ke data feasible utk collecting awal: digital citizenship, berhbgn bgm korupsi diperbincangkan krn korupsi mengkhianati kewargaan stlh nulis kesimpulan direview,thn ke-4, pertanyaan berubah, sejauh mana gerakan anti korupsi online berhasil atau tdk. shg proses riset kembali ke awal, sirkular, hrs nulis ulang yg didefinisikan pertama kali adl lapangannya itu mana, apa dlm hal ini sosmed ikuti langkah2 sosmed ...

Perjuangan Hidup Penghafal Alquran

Perjuangan Hidup Penghafal Alquran Istri dari mendiang adik sepupuku ini adalah salah satu perempuan yang kusinggung sedikit di postingan terdahulu. Aku perhatikan sejak suamiku meninggal tiga belas tahun yang lalu, para perempuan yang simpatik dan perhatian padaku juga anak-anakku yang yatim, kok ya ndilalah terus nututi alias punya nasib yang sama denganku. Suaminya pun akhirnya meninggal dunia ketika usia mereka masih muda.  Guru-guru anak-anakku. Beberapa tetangga juga saudara-saudaraku, baik yang jauh maupun dekat. Dan bahkan teman-temanku jaman sekolah atau kuliah dulu. Entahlah bagaimana cara menjelaskan fenomena yang kutemukan ini, apakah memang kebetulan atau justru Allah sesungguhnya sudah menyiapkan mereka untuk ujian tersebut dengan caraNya yang kadang tak bisa kita pahami.  Nah, dia ini salah satu perempuan itu. Sangat perhatian dengan anak-anakku dan juga diriku. Tiap kali bertemu, tampak sekali keprihatinan dan  juga simpatinya.  Tak kusan...

Pelestarian Kota Pusaka Lasem

Pelestarian Kota Pusaka Lasem Baca Juga: Relasi Lasem dan Akulturasinya Travel Lasem Penulis Arsitek 8 instrumen utk pelestarian kota pustaka Kelembagaan & Tata kelola Kota; Inventarisasi & Dokumentasi Kota; Informasi, Edukasi & Promosi Kota; Ekonomi Kota; Pengelolaan Resiko Bencana ; Pengembangan Kehidupan Budaya Masyarakat; Olah Desain Bentuk; dan Perencanaan Tata Ruang Kota education for conservation for theory and practice. Sesuai konsep merdeka belajar, Arsitektur UGM onprogress embrio open share program dg Univ udayana,ISI terkait art management, Trisakti, Andalas rumah2 dekat jalan besar Lasem, secara skala ada pengaruh Belanda, krn ada jalan Daendels. Akulturasi Cina, Jawa, Belanda nya kuat sekali. Layout rumah2nya unik. Ada tangga di belakang lemari. Ada lubang untuk memasukkan candu dst. Utk ketahanan ekonomi heritage management bgm 8 instrumen dikelola disesuaikan dg lokalitas intangible heritage dg UU baru kemajuan kebudayaan, k...

Tips Menulis Memoir (2)

Tips Menulis Memoir (2) Baca juga :  Tips Menulis Memoir (1)  Tips Menulis Memoir (3) Ini lanjutannya ya.. 7)  Ingat bahwa memoir, seperti novel, dibaca untuk hiburan Memoir bukan non fiksi, tapi butuh ketrampilan kreativitas penulis. Selalu ingat  pembacamu. Jangan fabrikasi, buat sesuatu yang unik, menarik, dan relevan dengan premis-mu. Bagus untuk fair terhadap semua orang dan kejadian dalam hidup,  tapi saat menulis untuk publkikasi bukanitu yang penting. Satu-satunya yang harus diperlakukan dengan fair/adil adalah pembacamu.  Jika pembaca tidak tertarik membaca dua bab tentang pamanmu, jangan taruh itu di buku.  8) jangan abaikan media sosial Ada banyak grup online tentang banyak hal hari-hari ini.  Ada ratusan grup facebook yang juga baca buku yang sama dengan kita, atau tertarik dengan memoir sejenis yang kita tulis.   Untuk penyakit atau trauma tertentu, ada banyak support grup. cari dan bikin kontak, terhubun...