Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dengan label Sports

Sehat Dan Banyak Duit

 Sehat dan Banyak Duit Sehat dan banyak duit tentu menjadi impian banyak orang. Betul nggak? Oleh karena itu belakangan ini banyak orang yang makin sadar untuk menjaga kesehatannya. Apalagi dengan adanya pandemi covid-19 yang terjadi beberapa bulan ini. Bahkan mereka yang sudah disiplin menjaga protokol covid-19 aja masih terpapar juga. Pokoknya demi menjaga imunitas tubuh menghadapi pandemi yang belum tahu kapan berakhirnya ini, memang akan lebih bijaksana kalau kita terus meningkatkan kesehatan. Caranya antara lain cukup istirahat. Usahakan tidur selama delapan jam. Ada yang bilang  tidak harus dalam bentuk tidur malam berturutan delapan jamnya itu. Misal tidur malamnya hanya bisa selama lima jam. Maka bayar tiga jamnya di waktu lain, misal jelang siang yang sering dikenal sebagai qoilulah itu, atau siang bakda dhuhur sampai sore gitu. Lalu asupan makanan bergizi yang berimbang juga harus diperhatikan. Gimana cara mengatur duit supaya cukup untuk dapat makanan sehat ini....

Memiliki Resiko DM? Tanya Dokter Diabetes Mengetahuinya dan Lakukan Ini untuk Pencegahannya

Memiliki Resiko DM? Tanya Dokter Diabetes Mengetahuinya dan Lakukan Ini untuk Pencegahannya Penyakit diabetes melitus sekarang ini menjadi salah satu penyakit kronis yang banyak diderita oleh masyarakat Indonesia. Disebabkan oleh tingginya kadar gula dalam darah yang mengakibatkan masalah kesehatan lainnya. DM menjadi penyebab banyak jenis penyakit seperti serangan jantung, gangguan pembuluh darah hingga kondisi luka yang tidak mudah disembuhkan serta kebutaan. Penyebab diabetes melitus sendiri adalah gaya hidup yang kurang sehat dengan terlalu banyak mengkonsumsi makanan manis atau mengandung gula. Selain itu, beberapa orang memiliki resiko lebih tinggi terkena DM dibandingkan orang lain karena faktor keturunan dan obesitas. Jika Anda termasuk di antara orang dengan resiko tinggi DM, langsung saja tanya dokter diabetes  untuk mengetahuinya dan lakukan tips berikut ini sebagai upaya pencegahan: Menjaga pola makan. Pola makan sehari-hari sangat menentukan seseorang terkena di...

KURANGI RESIKO PIKUN DARI SEKARANG DENGAN MEMPERBANYAK AKTIVITAS SOSIAL

KURANGI RESIKO PIKUN DARI SEKARANG DENGAN MEMPERBANYAK AKTIVITAS SOSIAL by Fahrizal  - DeMagz - Dalam fase hidup manusia, ada fase dimana manusia menjadi tua/lanjut usia (lansia). Fase tersebut adalah fase yang tidak dapat dipisahkan dalam kehidupan manusia. Proses penuaan akan dialami oleh setiap manusia. Setiap lansia memiliki impian untuk tetap s ehat dan produktif di hari tua. Berbagai upaya dilakukan agar tetap sehat dan tehindar dari berbagai macam penyakit. Lanjut usia (Lansia) adalah orang yang telah mencapai usia 60 Tahun ke atas yang mempunyai hak yang sama dalam kehidupan bermasyarakat, berbangsa, dan bernegara (UU RI Nomor 13, (1998). Jumlah lanjut usia di Indonesia mencapai 20,24 juta jiwa, setara dengan 8,03 persen dari seluruh penduduk Indonesia Tahun 2014 (BPS,2014) dalam Husmiati (2016) . Sedangkan menurut UNDESA Population Division (2013), pada Tahun 2014, sebanyak 868 juta penduduk berusia 60+ atau mencapai 12% seluruh pendudu...